Saat kita buat widget atau fungsi tertentu biasanya ada sebuah perintah untuk menampilkan kode warna background. Misal kode background:#ffffff, itu berarti background akan berwarna putih. Bagaimana jika ingin menggunakan background transparan???
Bila sidebar saja yang hendak dibuat tembus maka cukup tambahkannya di bagian #sidebar.Langsung saja berikut adalah kode CSS untuk warna tembus pandang :
tulisan berwarna biru bisa diatur, bila semakin kecil nilainya maka warna akan semakin tembus .
Untuk penerapannya, misal kawan blogger pengin buat widget iklan atau widget cloud tag di side bar, biasanya disitu ada kode yang menampilkan background (misal background:#FFFFFF), maka tulisan background:#FFFFFF dihapus saja, lalu ganti dengan kode seperti ditulis diatas.
Oh ya, kode ini jangan disalahgunakan buat bikin baju ya, bisa berabee.. "
Happy Blogging Kawan....
Background transparan atau bisa juga disebut background tembus pandang (uppss...), bisa dibuat kode khusus agar warnanya bisa tembus pandang. Hanya menambah kode perintah tembus pandang di bagian CSS. Dan bisa kita atur mana yang mau tembus dan mana yang tidak tembus pandang. Bila hendak membuat seluruh blog menjadi tembus pandang maka tinggal meletakannya di bagian #outter-wrapper.
Bila sidebar saja yang hendak dibuat tembus maka cukup tambahkannya di bagian #sidebar.Langsung saja berikut adalah kode CSS untuk warna tembus pandang :
filter:alpha(opacity=70); -moz-opacity:0.70; opacity:0.70; -khtml-opacity:0.70;
tulisan berwarna biru bisa diatur, bila semakin kecil nilainya maka warna akan semakin tembus .
Untuk penerapannya, misal kawan blogger pengin buat widget iklan atau widget cloud tag di side bar, biasanya disitu ada kode yang menampilkan background (misal background:#FFFFFF), maka tulisan background:#FFFFFF dihapus saja, lalu ganti dengan kode seperti ditulis diatas.
Oh ya, kode ini jangan disalahgunakan buat bikin baju ya, bisa berabee.. "
Happy Blogging Kawan....
Tidak ada komentar:
Posting Komentar